Senin, 15 Juni 2009

.:: SELAMAT DATANG DI WALET FEEDMILL ::..


HTML clipboard

.:: SELAMAT DATANG DI WALET FEEDMILL ::..

Orang mengenal WALET FEEDMILL pada tahun 2006 melalui program-programnya yang sangat menggegerkan berbagai khalayak dalam dunia perwaletan. Dari ditemukannya berbagai macam serangga yang dapat diternakkan, hingga diperkenalkannya sistim penangkaran yaitu Burung walet yang diternak dalam kandang besar.

WALET FEEDMILL lebih menitik beratkan pada pengadaan/produksi sumber makanan. Karena dimana ada sumber makanan yang melimpah disitulah burung walet akan berkumpul. Seperti kita semua tahu burung walet adalah jenis binatang berkoloni, yang mana bila sumber makanan di suatu daerah itu habis maka koloni binatang ini akan bermigrasi bermil-mil jauhnya untuk sekedar mendapatkan daerah yang lebih subur demi bertahan hidup dan berkembangbiak.

Pada saat ini jumlah burung walet sudah banyak berkurang dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Tapi disisi lain rumah burung walet justru makin banyak keberadaannya dan ini hampir menyeluruh rata disetiap propinsi di Indonesia.

Sebenarnya hal ini bisa disiasati dengan pengadaan sumber pakan tidak terbatas yang kita ciptakan, hingga rumah burung yang kita miliki bisa benar-benar fungsional dan optimal dalam segi kwalitas dan kwantitas. Tapi pemilik gedung/rumah burung juga harus ingat, standar rumah burung yaitu faktor ketenangan, kekenyangan, kenyamanan dan koloni harus benar-benar terpenuhi juga dijaga.

Adapun program-program diklat kami adalah :

Diklat A : Beternak serangga Mrutu dalam jumlah tidak terbatas.

Diklat B : Pemeliharaan dan Perawatan piyek walet hingga dewasa terbang.

Diklat C : Tehnik memelihara walet Intensif dan semi Intensif.

Diklat D : Mengadaptasikan burung walet yang selanjutnya dipelihara dengan cara semi intensif.

Diklat F : Beternak serangga air VIRTU.

Diklat E : Beternak serangga besar bangsa Hymenoptera / ISCHODA.

Banyak orang yang tahu mengenai serangga maupun diklat-diklat kami lainnya, yang tidak bersumber langsung pada kami. Hal ini perlu diwaspadai karena bisa menimbulkan banyak penafsiran yang tidak sesuai dengan apa yang kami ajarkan serta anjurkan pada masing-masing klien kami.

Karena selama ini yang kami ajarkan tidak hanya teori tapi dititik beratkan pada praktek dilapangan pada saat mengikuti masing-masing program.

Untuk mencegah hal tersebut terjadi, kami sarankan untuk bertanya langsung pada WALET FEEDMILL.

Anda juga bisa belajar sendiri melalui seri buku-buku panduan + VCD WALET FEEDMILL

  • Seri belajar sendiri pembuatan serangga Mrutu

  • Seri belajar sendiri pemeliharaan dan perawatan piyek walet menggunakan Pakan Instan produksi WF

Miliki 1 set seri CD terbaik :

1 CD Inap + 1 CD Panggil Rumah burung + 1 CD Panggil Makan

Bergabunglah dengan kami untuk mendapatkan informasi tehnik-tehnik terbaru yang berkembang dalam dunia perwaletan.

Cust Service

Phone : +62321597235


website :

http://www.waletfeedmill.com

http://www.waletfeedmill.info

http://www.waletfeedmill.asia

http://www.waletfeedmill.co.id


key :

walet, sarang walet, sarang burung walet, cd walet, konsultan walet, rumah walet, burung walet, harga sarang walet, harga sarang burung walet, kontraktor walet, burung, feedmill, pakan walet, mrutu, virtu, serangga air, jinak, sriti, pelatihan, iler, liur walet, kandang, pakan, asupan, pertumbuhan, pengembangan, penelitian, pengetahuan, rumah, pelatihan, ternak walet, laboratorium walet, penelitian walet, walit, sarang walit, sarang burung walit, cd walit, konsultan walit, rumah walit, burung walit, harga sarang walit, harga sarang burung walit, kontraktor walit, burung, feedmill, pakan walit, mrutu, virtu, serangga air, jinak, sriti, pelatihan, iler, liur walit, kandang, pakan, asupan, pertumbuhan, pengembangan, penelitian, pengetahuan, walet malaysia, walet asia, rumah, pelatihan, ternak walit, laboratorium walit, penelitian walit

http://www.waletfeedmill.co.id

9 komentar:

  1. saya mw kontak anda donk..nomor nya gk aktif semua.fax saya telepon gak di jawab

    BalasHapus
  2. butuh informasi kontak juga. apakah pelatihan dan tempat pelatihan masih berfungsi?

    terima kasih

    BalasHapus
  3. Saya ingin kan vcd nya masih


    BalasHapus
  4. Saya ingin kan vcd nya masih


    BalasHapus
  5. Saya ingin belajar cara membuat serangga air(virtual)

    BalasHapus
  6. How to make money from betting on football - Work Tomake Money
    If you're having problems finding a winning bet online for 출장샵 the day https://septcasino.com/review/merit-casino/ of your septcasino choosing, then there are plenty of opportunities available 토토사이트 right งานออนไลน์ here.

    BalasHapus