Senin, 15 Juni 2009

Frequently Asked Question (FAQ)

Tanya : Siapakah Walet Feedmill itu ?

Jawab :
Walet feedmill adalah sebuah pusat penelitian dan pengembangan dalam bidang perwaletan yang didirikan oleh Bp.Agung Santoso pada tahun 2005


Tanya : Apakah Walet Feedmill sama dengan konsultan Walet yang lain?


Jawab :
Walet Feedmill juga bergerak di bidang jasa tapi lebih dititik beratkan pada Pengajaran melalui program-program diklat dan tehnik-tehnik terbaru dalam penerapannya dilapangan.

Tanya : Apakah Diklat bisa di adakan di tempat lain? Seperti di Jakarta?

Jawab :
Program Diklat hanya diadakan di alamat kantor WALET FEEDMILL. Karena Diklat yang kami berikan tidak hanya pembekalan Materi saja tetapi juga langsung praktek dilapangan dengan mengunjungi tempat-tempat kami sesuai dengan paket diklat yang diambil.

Tanya : Berapa besar biaya masing-masing Diklat?

Jawab :
Besar biaya tergantung dari paket Diklat apa yang diambil. Untuk lebih jelasnya anda bisa menghubungi Hp atau kantor WALET FEEDMILL.


Tanya : Bagaimanakah seharusnya rumah burung yang ideal menurut WALET FEEDMILL?


Jawab :
Rumah burung ideal adalah rumah burung yang memiliki 4 unsur utama yang harus dimiliki rumah burung tersebut antara lain :
Faktor Ketenangan
Faktor Kekenyangan
Faktor Kenyamanan
Faktor Koloni

Tanya : Metode apa yang diterapkan oleh WALET FEEDMILL hingga berbeda dengan tehnik tradisional yang ada hingga saat ini?

Jawab :
WALET FEEDMILL lebih mengutamakan pada pengadaan/produksi sumber makanan. Cara pengadaan pakan ini kami program tidak terputus (kontinyu) dan pakan yang dihasilkan melimpah sesuai kebutuhan.
Karena dimana ada sumber makanan yang melimpah disitulah binatang itu akan berkumpul, apalagi burung walet ini adalah jenis binatang berkoloni. Apabila sumber makanan di suatu daerah habis maka koloni binatang ini akan bermigrasi bermil-mil jauhnya untuk sekedar mendapatkan daerah yang lebih subur demi bertahan hidup dan berkembangbiak.

Tanya : Setelah kita bisa memberi makan nanti, apakah tempat kita bukan menjadi tempat singgah saja/restoran gratis buat burung-burung walet tersebut?

Jawab :
Tidak. Memang tujuan dari program kita adalah memberi makan dan mengumpulkan burung-burung tersebut di tempat kita sebanyak-banyaknya.
Bila memberi makan kita lakukan secara kontinyu, dengan sendirinya akan mambentuk pola pikir binatang/burung tersebut seolah-olah ditempat kita adalah tempat sumber makanan. Pada intinya semua binatang akan memilih tinggal ditempat sumber makanan untuk hidup dan berkembangbiak sesuai hukum alam.

Tanya : Apakah bahan makanan untuk membuat serangga harus beli di WALET FEEDMILL?

Jawab :
Tidak. Bahan makanan tersebut mudah didapat dipasaran dengan harga relatif murah.

Tanya : Apakah penggunaan alat suara (AUDIO) untuk rumah burung mutlak harus ada?

Jawab :
Setiap rumah burung tidak harus menggunakannya, tapi harus kita lihat situasi serta kasus rumah burung tersebut.
Apakah rumah burung tersebut kosong (dalam tahap memancing/memikat), berkembang, Stagnan (kwantitas sulit bertambah) atau kemungkinan-kemungkinan lainnya.
Hal ini harus kita cermati benar, karena penggunaan suara/CD dalam tiap kasus pasti berbeda. Bila kita salah pasang CD suara hal tersebut tidak akan ada kegunaannya.
Salah satu contoh untuk rumah burung kosong(masih sedikit isinya) kita harus memakai CD Inap dan CD panggil suara tunggal. Begitupun sebaliknya untuk rumah burung yang produksinya diatas 5kg, kita harus menggunakan CD Populasi.

Tanya : Ada berapa macam CD untuk rumah burung walet?

Jawab :
Ada 6 macam CD antara lain :
CD Panggil Lokasi
CD Panggil Makan
CD Panggil Inap
CD Panggil Populasi
CD Inap
CD Inap populasi


http://www.waletfeedmill.com
http://www.waletfeedmill.info
http://www.waletfeedmill.asia
http://www.waletfeedmill.co.id

key :
walet, sarang walet, sarang burung walet, cd walet, konsultan walet, rumah walet, burung walet, harga sarang walet, harga sarang burung walet, kontraktor walet, burung, feedmill, pakan walet, mrutu, virtu, serangga air, jinak, sriti, pelatihan, iler, liur walet, kandang, pakan, asupan, pertumbuhan, pengembangan, penelitian, pengetahuan, rumah, pelatihan, ternak walet, laboratorium walet, penelitian walet, walit, sarang walit, sarang burung walit, cd walit, konsultan walit, rumah walit, burung walit, harga sarang walit, harga sarang burung walit, kontraktor walit, burung, feedmill, pakan walit, mrutu, virtu, serangga air, jinak, sriti, pelatihan, iler, liur walit, kandang, pakan, asupan, pertumbuhan, pengembangan, penelitian, pengetahuan, walet malaysia, walet asia, rumah, pelatihan, ternak walit, laboratorium walit, penelitian walit

Tidak ada komentar:

Posting Komentar